About Deleting This Blog (2)

Before I continue writing this post, please let me say Happy New Year 2023 to all of you. I know it's late, but better late than never, right? Hopefully, this year will be a great year for us all. 

So, guys, to be honest, I've been thinking about stopping writing here in Kimi's Akademos. I want to lock this blog in private, so it can never be publicly accessed. Or, worse, I might delete it. 

I want to start a new blog. Start afresh. Buy a new domain and hosting. I'll make a new pseudonym and create a new persona that no one in my real life knows that it's me. 

But why? Why would I do that? What for?

I am trying to figure out what's the reason behind this. Probably I'm getting bored with this blog, with my mediocre life, or else. I may be ashamed of what I have written here in the past. I don't know. All I know is I'm starting to lose the excitement of writing here. I don't know what to write or what story to share. I have no idea. 

But then, I remembered why I wrote this blog almost 15 years ago. Other than following trends at that time, I knew I wanted to leave something for my family, friends, or people who cared enough about me. I'm leaving memories. I hope they all will remember me when I'm gone. 

Fine. There's a high probability that family and friends couldn't care less about me, let alone some strangers. But then, I must remind myself that this blog isn't just a mere blog. Kimi's Akademos is full of my life journey. I've been through ups and downs. I've gone to my version of hell. It would be such a waste if I just threw away 15 years of my life. No records. No notes. No memories. 

That sentimental feeling prevents me from putting this blog away and making a new blog. Instead of creating a new one, why don't I continue writing here? Collecting my memories from a single place will be much simpler and easier than having them scattered around on the internet in various blogs. Besides, who else do you know who still keeps their blogs from 2008? 

10 comments

  1. sejarah emang gak selamanya asyik. tapi ya dari sejarah bisa jadi pelajaran dan merawat ingatan. blog juga begitu.

    kalo aku sebaliknya, pengen nulis banyak hal tapi ga pernah sempat waktunya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya, betul, Mas Zam. Blog bisa menjadi tempat kita mencatat sejarah perjalanan hidup kita. Kita bisa belajar banyak dari situ.

      Delete
  2. Kak Kimiii, sayang banget kalau blognya sampai dihapus 🥲. Kalau bisa tetap stay di sini aja yaaa *nyuruh2*. Akupun pernah hapus blog lamaku dan sekarang aku menyesal karena kalau lagi pengin throwback ke masa lalu, udah ga ada memorinya 😂. Better to make it private kalau memang mau~ but, apapun keputusan Kak Kimi, aku akan mendukung. Please let me know kalau Kakak memang in the future Kakak bakal pindah ke blog baru.

    ReplyDelete
  3. Sayang blognya kalau dihapus mbaa. Kalau mau bikin blog baru terpisah saja dengan tema lain.....jarang yang konsisten blogging dari tahun lawas lho.. hihihi

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya, beneeer... Itu yang bikin aku juga jadi mikir-mikir lagi kalau mau hapus blog. Sayang soalnya sudah ngeblog dari 2008.

      Delete
  4. 15 tahun waktu yang nggak sebentar ya. Apalagi bisa bertahan sampai sekarang. Aku ngikut Liaa mba. "Sayang kalau dihapus. Dibikin Private saja.." 😁 let me know kalau ada blog baru yaa 😊.

    Btw aku juga pernah terpikir mau hapus blog. Tapi ndak jadi.. jadi beberapa post yg terlalu vulgar aku unpost aja 😆. Meskipun akhir2 ini lagi nggk mood ngeblog. Makanya skrang aku ikut 30dayswritingchallenge. Siapa tahu dengan begini bisa mancing buat tetep konsisten nulis.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Aku juga kemarin-kemarin gak semangat ngeblog, Bay. Bingung mau menulis apa. Mungkin faktor bosan juga. Tapi, sekarang sedang mencoba untuk membangkitkan kembali semangat ngeblog. Btw, bagus tuh kamu bikin 30dayswritingchallenge. Aku juga dulu ikutan itu. Lumayan bisa bikin konsisten ngeblog. Semangat terus ya, Bay!

      Delete
  5. i love your blog Kimi. its been a while since my last visit and should say i am quite taken a back when reading this post. i have been there, and the blog still there as well, just leave the blog without any new updates, but then i came back to the old blog u__u. same for me, i started my blog at 2008, sooo same! just let me know when you want to start anew.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Thank you so much, Lina, for loving this blog. It means a lot. I will let you know if I continue with my plan.

      Delete

Saya akan senang sekali jika kalian meninggalkan komentar, tetapi jangan anonim ya. Komentar dari anonim—juga komentar yang menggunakan kata-kata kasar, menyinggung SARA, dan spam—akan saya hapus. Terima kasih sebelumnya.